Pengaruh Jumlah Plugging Tube Terhadap Efektivitas Dikaitkan Dengan Spesifikasi High Pressure Heater 05 Unit 01 PLTU Ombilin

Authors

  • Astry Afrilia Hamzah Program Studi Pembangkit Tenaga Listrik, Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Jakarta
  • Gun Gun Ramdlan Gunadi Program Studi Pembangkit Tenaga Listrik, Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Jakarta
  • Cecep Slamet Abadi Program Studi Pembangkit Tenaga Listrik, Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Jakarta

Keywords:

high pressure heater, efektivitas, plugging

Abstract

Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) pembangkit listrik yang memanfaatkan energi kinetik dari uap untuk membangkitkan energi listrik. peralatan di PLTU Ombilin adalah High Pressure Heater merupakan komponen penukar panas yang digunakan untuk memanaskan feed water sebelum masuk ke boiler. Penelitian ini dilakukan di PLTU Ombilin peralatan High Pressure Heater tedapat kebocoran tube yang mempengaruhi proses heat transfer dan Efektivitas High Pressure Heater. Metode pemeliharaan yang dilakukan proses plugging. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jumlah plugging tube terhadap Efektivitas High Pressure Heater. Tahapan awal penelitian  ini dilakukan perhitungan perpindahan panas High Pressure Heater 5 unit 1 hasilnya menunjukkan bahwa besar perpindahan maksimum .  dan perpindahan panas minimum sebesar . Penelitian ini juga melakukan analisis tentang Efektivitas jumlah plugging. Berdasarkan hasil perhitungan didaptkan Efektivitas High pressure dengan jumlah plugging 40 tube hasilnya menunjukkan efektivitas sebesar 91%.

References

H. Abbas, J. Jamaluddin, M. Arif, and A. Amiruddin, “Analisa Pembangkit Tenaga Listrik Dengan Tenaga Uap Di Pltu,” ILTEK J. Teknol., vol. 14, no. 01, pp. 2024–2028, 2019, doi: 10.47398/iltek.v14i01.362.

A. S. Fata and Fajriani, “Analisis siklus uap pltu pangkalan susu pt indonesia power,” J. Hadron, vol. 1, no. 01, pp. 9–11, 2019.

R. Junsupratyo, F. P. Sappu, and A. M. . Lakat, “Analisis Efisiensi Efektif HPH Tipe Vertikal U Shape Di PLTU Amurang Unit 1,” J. Online Poros Tek. Mesin, vol. 7, no. 1, pp. 37–45, 2018.

S. Herbirowo and I. Ismail, “Analisis Kerusakan Material pada High Pressure Heater Terhadap Sumbatan Produk Korosi di Pembangkit Tenaga Uap,” Semin. Nas. Sains dan Teknol., pp. 1–5, 2018.

K. M. Putra, “Evaluasi Efektivitas High Pressure Heater Pada PLTU Unit Pelaksana Pembangkitan Ombilin Unit I,” STT-PLN, 2019.

Arash. (2019). Pengaruh Tubes Plugging Terhadap Kinerja Kondensor Unit 1 PLTU Adipala 1X660 MW PT PLN (Persero). ISSN 2502-3632 (Online) ISSN 2356-0304 (Paper) Jurnal Online Internasional & Nasional Vol. 7 No.1, Januari – Juni 2019 Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta, 53(9), 1689–1699. www.journal.uta45jakarta.ac.id

Cengel, Y. A. (2008a). Introduction to thermodynamics and heat transfer.

Cengel, Y. A. (2008b). Thermodynamics and Heat Transfer (2nd ed.). McGraw-Hill Inc.

Downloads

Published

2023-04-01

How to Cite

Hamzah, A. A., Gunadi, G. G. R., & Abadi, C. S. (2023). Pengaruh Jumlah Plugging Tube Terhadap Efektivitas Dikaitkan Dengan Spesifikasi High Pressure Heater 05 Unit 01 PLTU Ombilin. Prosiding Seminar Nasional Teknik Mesin, 12(2), 1476–1485. Retrieved from https://prosiding.pnj.ac.id/sntm/article/view/473

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>