Studi Kasus Defect Casting Jenis Misrun Pada Piston Motorcycle Tipe KOJA

Authors

  • Kevin Anggara Politeknik Negeri Jakarta
  • Rosidi Politeknik Negeri Jakarta
  • Amalina Shomami Politeknik Negeri Jakarta
  • Muhammad Hidayat Tullah

Abstract

Pada proses produksi piston akan ada beberapa masalah yang dihadapi. Contoh permasalahan yang akan dihadapi yaitu cacat pada produk piston. Cacat yang dimaksud dalam hal ini adalah cacat misrun. Cacat misrun banyak ditemukan di beberapa coran dari jenis produk piston di PT. XYZ. Ada beberapa faktor yang menyebabkan terjadinya cacat misrun pada produk piston. Untuk dapat mendeteksi cacat pada produk piston diperlukan beberapa tahapan pengujian kualitas. Oleh karena itu, tujuan dari penulisan ini adalah untuk mencari dan menentukan penyebab terjadinya cacat dan memberikan solusi agar cacat yang terjadi tidak terulang kembali. Analisis ini didasarkan pada referensi yang digunakan yaitu Root Cause Analysis (RCA) dengan metode yang digunakan yaitu fishbone diagram. Setelah dilakukan analisa didapatkan penyebab dan cara penanggulangan dari cacat yang terjadi pada piston di PT. XYZ. Untuk validasi hasil dari analisa, maka dilakukan pengujian kualitas berupa spectro, colour check dan microstructure.

Kata kunci : Cacat misrun, Root Cause Analysis, fishbone diagram, pengujian kualitas.

References

A. Kurniawan et al., “Pengaruh Temperatur Cetakan Pada Cacat Visual Produksi Piston Dengan Metode Die Casting,” TeknikM, vol. 1, no. 3, pp. 1–10, 2013.

R. Yustisiabellah and I. Sidharta, PERANCANGAN GATING SYSTEM PADA PISTON MOBIL SINJAI DENGAN. 2015.

T. G. T. Nindhia, “Studi Struktur mikro Silikon dalam Paduan Aluminium-Silikon pada Piston dari Berbagai Merek Sepeda Motor,” vol. 4, no. 1, pp. 31–34, 2010.

J. G. Kaufman and E. L. Rooy, “Aluminum Alloy Castings: Properties , Processes , and Applications.,” ASM Int., p. 340, 2004

Davis, “Aluminum and Aluminum Alloys Introduction and Overview,” 2001, doi: 10.1361/autb2001p351.

I. Polmear, D. St. John, J. F. Nie, and M. Qian, Light Alloys: Metallurgy of the Light Metals: Fifth Ed. 2017.

S. Nugroho and Y. Umardhani, “Karakterisasi Material Refraktori Basa Berbahan Dasar Magnesia (MgO) Guna Lining Tungku Induksi Pengecoran Baja di PT X Klaten,” Pros. Semin. Nas. Sains dan Teknol. ke-2 Tahun 2011, pp. 124–129, 2011.

Mikell P Groover, “Fundamentals of Modern Manufacturing: Materials, Processes, and Systems

J. Ha, P. Cleary, V. Alguine, and T. Nguyen, “Simulation of Die Filling in Gravity Die Casting Using SPH and MAGMAsoft,” 2nd Int. Conf. CFD Miner. Process Ind., no. December, pp. 423–428, 1999.

P. Ilmiah and C. Darmoko, “Pengaruh lapisan karbon terhadap sifat fisis dan mekanis pada solidifikasi besi cor kelabu dalam cetakan permanen untuk tapping awal,” 2016.

D. Porositas, P. Cincin, L. Sterling, and K. Kunci, “Analisis Efek Temperatur Pouring Dan Temperatur Preheat Flask Terhadap Kekerasan,” vol. 12, no. 1, 2023.

A. Juriani, “Casting Defects Analysis in Foundry and Their Remedial Measures with Industrial Case Studies,” IOSR J. Mech. Civ. Eng. e-ISSN, vol. 12, no. 6, pp. 43–54, 2015, doi: 10.9790/1684-12614354.

K. Herfurth and S. Scharf, “Casting,” Springer Handbooks, pp. 325–356, 2021

S. Kalpakjian and steven R. Schmid, “Manufacturing_Engineering_and_Technology.pdf.” .

J. G. Kaufman and E. L. Rooy, Aluminum Alloy Castings: Properties , Processes , and Applications. 2004.

D. Hoffman and J. J. Weeks, “Melting process and the equilibrium melting temperature of polychlorotrifluoroethylene,” J. Res. Natl. Bur. Stand. Sect. A Phys. Chem., vol. 66A, no. 1, p. 13.

A. Hensten-Pettersen, “Casting alloys: side-effects.,” Adv. Dent. Res., vol. 6, pp. 38–43, 1992

C. Wang, J. Yao, R. Tao, B. Li, and Y. Wei, “The System of Cutting and Stacking of Casting Sprue Clay Pipe Based on PLC,” no. Icmmcce, pp. 1540–1545, 2015

J. W. Marian Domanski, “A_review_of_heat_treatment_research.pdf.” .

P. M. Williams, “Techniques for Root Cause Analysis,” Baylor Univ. Med. Cent. Proc., vol. 14, no. 2, pp. 154–157, 2001

G. Ilie and C. N. Ciocoiu, “Ilie G. and. Ciocoiu C.N. APPLICATION OF FISHBONE DIAGRAM TO DETERMINE THE RISK OF AN EVENT WITH MULTIPLE CAUSES MANAGEMENT RESEARCH APPLICATION OF FISHBONE DIAGRAM TO DETERMINE THE RISK OF AN EVENT WITH

MULTIPLE CAUSES,” Manag. Res. Pract., vol. 2, no. 1, pp. 1–20, 2010

Downloads

Published

2023-12-01

How to Cite

Anggara, K., Rosidi, Shomami, A., & Muhammad Hidayat Tullah. (2023). Studi Kasus Defect Casting Jenis Misrun Pada Piston Motorcycle Tipe KOJA. Prosiding Seminar Nasional Teknik Mesin, 13(1), 497–503. Retrieved from https://prosiding.pnj.ac.id/sntm/article/view/1560

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>