Pengaruh Torsi terhadap Daya Keluarkan pada Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid Solar Panel dan Turbin Helix

Authors

  • Samsul Nur Hidayat Program Studi Teknik Konversi Energi, Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Jakarta
  • Tedi Indra Gunawan Program Studi Teknik Konversi Energi, Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Jakarta
  • Bilal Maulana Yusuf Program Studi Teknik Konversi Energi, Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Jakarta
  • Emir Ridwan Program Studi Teknik Konversi Energi, Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Jakarta
  • Rahman Filzi Program Studi Teknik Konversi Energi, Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Jakarta

Keywords:

Energi, Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid, Kecepatan Angin, Turbin Helix, Daya Turbin

Abstract

Indonesia merupakan negara dengan konsumsi energi fosil yang besar. Konsumsi energi yang tidak diimbangi dengan cadangan energi fosil yang tersisa akan menyebabkan menipisnya cadangan energi fosil yang ada. Potensi pemanfaatan energi alternatif di Indonesia termasuk besar, namun minim dalam pemanfaatannya. Sumber energi alternatif di Indonesia berupa energi surya, angin, air, dan panas bumi perlu ditingkatkan pemanfaatannya agar ketika cadangan energi fosil telah habis maka energi alternatif dapat menggantikannya. Salah satu pemanfaatan energi alternative adalah dengan membuat pembangkit listrik tenaga hybrid (PLTH) angin dan surya. Turbin angin helix salah satu pemanfaatan energi yang terdapat pada pembangkit Listrik Tenaga Hybrid ini. penelitian ini dilakukan untuk mengetahui besaran daya yang dapat dikeluarkan oleh turbin helix yang ditentukan dengan kecepatan angin yang memutar turbin sehingga memutar generator dengan rentang kecepatan angin dari 2 m/s hingga 6 m/s pada selisih kecepatan 0,2 m/s. Data hasil dalam penelitian ini berupa nilai torsi turbin angin dan daya keluaran turbin helix yang dihasilkan oleh Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid Solar Panel dan Turbin Helix.

References

Y. Afriyanti, H. Sasana, G. Jalunggono, F. Ekonomi, and U. Tidar, “ANALYSIS OF INFLUENCING FACTORS Abstrak menerus akan mengakibatkan cadangan integral dan tidak dapat terpisahkan dalam konsumsi energi terbesar di kawasan Asia Korea Selatan dengan konsumsi energi Kebijakan Energi Nasional , Perpres RUEN,” vol. 2, 2018.

W. A. Afandi, Ridwan, D. E. Puspitasari, and B. A. Mirayant, “JURNAL ENEEGI BALITBANG: TRANSFORMASI & INOVASI, DUKUNG SEKTOR ENERGI NASIONAL,” J. Energi, vol. 02, pp. 1–99, 2018.

G. R. Cahyono, P. R. Ansyah, and M. Munthaha, “Pengaruh Variasi Kecepatan Hembusan Udara Terhadap Temperatur , Daya Output dan Efisiensi Pada Pendinginan Panel Surya,” vol. 11, no. 02, pp. 141–146, 2020, doi: 10.35970/infotekmesin.v11i2.259.

Z. Tharo and M. Andriana, “Pembangkit Listrik Hybrid Tenaga Surya Dan Angin Sebagai Sumber Alternatif Menghadapi Krisis Energi Fosil Di Sumatera,” Semnastek UISU, vol. 2, no. 4, pp. 141–144, 2019.

A. F. Rahman et al., “Unjuk Kerja Turbin Angin Savonius Dua Tingkat,” Tek. Mesin, vol. 1(1), pp. 92–102, 2021.

D. Hidayanti and G. Dewangga, “Rancang Bangun Pembangkit Hybrid Tenaga Angin dan Surya dengan Penggerak Otomatis pada Panel Surya,” Eksergi, vol. 15, no. 3, p. 93, 2020, doi: 10.32497/eksergi.v15i3.1784.

A. Suryadi, A. Solihin, and D. B. Munthe, “Pemanfaatan Turbin Angin Savonius Hybrid Solar Cell sebagai Pembangkit Listrik Daerah Terpencil,” Pros. Semin. Nas. Tek. Elektro, vol. 5, no. 2020, pp. 3–8, 2020.

M. Yahya, T. Sukmadi, and B. Winardi, “PERANCANGAN MODUL PRONY BRAKE UNTUK PENENTUAN KARAKTERISTIK MEKANIK ( TORSI TERHADAP KECEPATAN ) DAN EFISIENSI MOTOR INDUKSI 3 FASA”.

I. Arif, “Analisis Dan Pengujian Kinerja Turbin Angin Savonius 4 Sudu,” J. Tek. Mesin ITI, vol. 3, no. 2, p. 46, 2019, doi: 10.31543/jtm.v3i2.307.

F. Sondia, A. F. Rahman, A. Firdaus, A. Arrazaq, and D. E. Octavianto, “Kecepatan Minimal Turbin Angin Savonius Dua Tingkat Pada Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid ( Surya – Angin ),” pp. 103–109, 2021.

Downloads

Published

2023-04-01

How to Cite

Hidayat, S. N., Gunawan, T. I., Yusuf, B. M., Ridwan, E., & Filzi, R. (2023). Pengaruh Torsi terhadap Daya Keluarkan pada Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid Solar Panel dan Turbin Helix . Prosiding Seminar Nasional Teknik Mesin, 12(2), 1903–1912. Retrieved from https://prosiding.pnj.ac.id/sntm/article/view/532